Senin, 22 Februari 2016

Jalan-jalan di Kota Palu

Berkaca pada pengalamaan dan di pertengahan bulan Mei 2015 lalu. Alhamdulillah saya bisa mendapatkan kesempatan untuk jalan-jalan ke kota Palu Sulawesi Tengah. Sebenarnya, dulu ini sebenarnya pernah saya tulis. Tapi hanya gambaran sedikit saja. Saya akan menceritakan sedikit pengalaman saya, ketika berada di kota Palu.


Pantai Tanjung Karang

Selain mengunjungi kota Palu, saya dan kawan-kawan juga pernah pergi ke Kabupaten Donggala, tepatnya di Pantai Tanjung Karang yang terletak di Kabupaten Donggala, Sulawesi Tengah. Kesempatan ini, tentu tidak saya sia-siakan, dan akan saya ingat sampai kapanpun. Hehe.



Pantai Tanjung Karang




Foto diatas, memperlihatkan saya dan kawan-kawan beserta dosen yang membawa saya disana. Disana saya kebetulan mengikuti Musabaqah Makalah Quran (MMQ) untuk mewakili kampus saya sendiri. Ajang dua tahun-an sekali ini, diikuti seluruh Perguruan Tinggi Agama Islam Negeri (PTAIN) se-Indonesia.

Kampus IAIN Palu
Kurang lebih sepuluh hari kami berada disana. kebetulan juga, kami yang dari IAIN Pontianak berjumlah sekitar 32 orang. Bersama dosen pembimbing dan mahasiswa yang mengikuti lomba.

Kawan-kawan

Masjid Terapung, kota Palu.

Masjid terapung kota Palu
Selain mengigilingi kota Palu, tidak lupa saya mengunjungi Museum yang ada di kota Palu. Walaupun yang pergi hanya saya seorang, sebenarnya kami berdua, tapi setelah sampai di museum, teman saya yang satu kembali pulang. Jadilah saya seorang diri yang berkunjung disini. hehe.




Rumah Adat Sulawesi Tengah.



Udah itu aja dulu.... Salam.

Share: 

0 komentar:

Posting Komentar

Terima Kasih Atas Kunjungan Anda